Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten Kepuluan Tanimbar 2018 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Maluku Tenggara Barat

Kepada pengunjung web kami dan pengguna data BPS yang terhormat, bantu kami menjadi lebih baik dalam mencapai pelayanan prima dengan mengikuti Survei Kebutuhan Data 2024 di link ini. Atas partisipasi Anda, kami ucapakan terima kasih.

Indeks Pembangunan Manusia Kabupaten Kepuluan Tanimbar 2018

Nomor Katalog : 4102002.8101
Nomor Publikasi : 81010.1918
ISSN/ISBN : 978-602-095-797-5
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 4 Desember 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 4.69 MB

Abstraksi

Pada Tahun 2019 BPS Kabupaten KEPULAUAN TANIMBAR kembali menerbitkan publikasi “Indeks Pembangunan Manusia KabupatenKepulauan Tanimbar 2018”. Publikasi ini memuat salah satu indikator yang dapat mengukur kualitas pembangunan manusia, pembangunan yang dimaksud tidak hanya berorientasi kepada pembangunan fisik semata tapi juga pembangunan yang terfokus kepada peningkatan kualitas pembangunan manusia di berbagai bidang.Publikasi ini menyajikan perkembangan IPM Kabupaten Kepulauan Tanimbar dari tahun 2014 hingga 2018 beserta dengan komponenkomponennya. Berbeda dengan publikasi sebelumnya, publikasi ini telah menyajikan angka terbaru sebagai akibat dari penyempurnaan metodologipenghitungan IPM yang dilakukan oleh BPS RI.
Kiranya publikasi semacam ini dapat terus dikembangkan daritahun ke tahun karena keberadaan publikasi ini sangat penting sabagai pijakan basis data untuk para perencana pembangunan sekaligus sebagai alat evaluasi dari program-program yang telah dilaksanakan olehpemerintah daerah. Terima kasih disampaikan kepada semua pihak yang telah membantu terwujudnya publikasi ini semoga publikasi ini dapat berguna dan bermanfaat bagi semua pihak
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kepulauan Tanimbar(BPS-Statistics of Kepulauan Tanimbar Regency)Jl. Ir. Soekarno - Saumlaki

Telp/Fax (0918) 21495

Mailbox : bps8101@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik